Artikel
TUTORIAL IMPOR DATA PENDUDUK
27 Agustus 2020 12:47:13
S Nur
1.682 Kali Dibaca
Berita Desa
Masuk ke menu admin
Klik Pengaturan
Klik Database
Download format excel dengan klik Aturan dan Contoh Format
Setelah didownload, isi format excel dengan data penduduk dengan cara :
- a. Klik enable editing untuk bias mengedit data excel
- b. Untuk kolom Alamat, Nama Lengkap dan sebagainya bisa di copy paste kan dari file yg sudah ada atau yg sudah dibuat sebelumnya.
- c. Untuk kolom Jenis Kelamin, agama, pendidikan dan sebagainya harus memilih dari menu yg tersedia, contoh :
Setelah input data selesai, simpan dalam format excel 2003
Kembali ke menu admin, pengaturan, database dan klik impor database
Klik Browse untuk input excel yg diimpor
Kemudian klik Impor Data Penduduk
Tunggu sampai selesai